Perbedaan Baja Ringan Taso dan Metalindo Truss

Ingin mengetahui perbedaan baja ringan taso dan metalindo truss? Setiap membangun rumah pastinya Anda membutuhkan sebuah baja untuk pondasi atasnya. Dalam memilih pondasi ini tentunya Anda membutuhkan sebuah baja dengan kualitas bagus serta tidak merepotkan Anda untuk mengurusnya.

Sekarang ini sudah banyak sekali berbagai macam jenis merk baja ringan. Tentunya semua merk ini mempunyai keunggulan masing-masing. Jika Anda masih bingung untuk menentukan baja mana yang akan Anda pilih sebagai bahan untuk membangun rumah Anda.

Berikut ini kami akan mengulas perbedaan baja ringan taso dan metalindo truss yang digunakan dalam pembuatan atap rumah Anda.

Perbedaan Baja Ringan Taso dan Metalindo Truss

Baja Ringan Taso

Perbedaan baja ringan taso dan metalindo truss adalah untuk baja ringan taso ini mempunyai ketebalan sebesar 0.75 mm hingga 1 mm serta ukuran tingginya mencapai 7.5 cm. baja ringan taso ini juga mempunyai ukuran lebar kaki sebesar 3.5 cm dan panjangnya 6 meter untuk satu batangnya. Dengan menggunakan baja ringan taso ini Anda lebih mempunyai investasi jangka panjang serta terbebas dari biaya pemeliharaan.

Selain itu Anda juga akan mendapatkan garansi ketika menggunakan baja ringan taso untuk atap rumah Anda. perbedaan baja ringan taso dan metalindo truss lainnya adalah dalam pemasangannya akan lebih rapi dan aman ketika menggunakan baja ringan taso ini. Bahkan baja ringan taso ini merupakan baja ringan yang telah ada sejak lama dan sudah dipercaya oleh banyak orang dalam sebuah kontruksi baja.

Pemasangan baja ringan taso juga tidak sulit karena sudah disesuaikan dengan bentuk lapangan. Jika Anda ingin mempunyai baja ringan yang berkualitas tinggi Anda dapat menggunakan baja ringan taso untuk solusi tepat Anda. Baja ringan Taso telah memenuhi syarat dalam SNI.

Baca Juga:  Cara Memilih Rumah Yang Tepat

Baja Ringan Metalindo Truss

Selanjutnya adalah membahas baja ringan metalindo truss untuk dapat mengetahui dari perbedaan baja ringan taso dan metalindo truss. Pada baja ringan metalindo truss terdapat beberapa elemen yang digunakan sebagai pendukung terbuatnya baja ringan metalindo truss ini, diantaranya adalah reng, kuda-kuda, sekrup, hingga menggunakan jurnal dalam agar terhindar dari tampias air hujan.

Yang menjadi sebuah komponen utama dalam pembuatan atap baja ringan adalah kuda-kuda. Kontruksi sebuah pembangunan menjadi hal yang sangat penting, sebab kerangka akan kuat atau tidak pasti akan bergantung pada kontruksi bangunan tersebut.

Selain itu yang menjadi perbedaan baja ringan taso dan metalindo truss adalah pada baja ringan metalindo truss ini sistem pembuatannya telah didukung dengan sebuah software dalam menyusun rangka batang tersebut.

Perbedaan baja ringan taso dan metalindo truss selanjutnya adalah pada baja ringan metalindo truss ini menggunakan bahan Zinc Aluminium Coated atau Galvalum, dimana bahan tersebut mempunyai sebuah keunggulan, yaitu dapat lebih lama dalam ketahanan karat hingga empat belas kali.

Bahan ini dapat dicampurkan dengan semen atau bisa juga dengan adukan beton agar kualitasnya menjadi lebih baik. Dan bahan Zinc Aluminium Coated atau Galvanis ini dapat digunakan sebagai baja ringan untuk bagian rangka dinding.

Baja ringan metalindo truss ini mempunyai keunggulan yang dapat menjadi sebuah perbedaan baja ringan taso dan metalindo truss, yaitu dapat terjamin dalam kekuatan strukturnya, ramah lingkungan, keamanan yang diberikan mempunyai tingkat yang lebih tinggi, sangat cocok dipadukan untuk berbagai macem tipe atap, lebih cepat pada proses produksinya serta dalam pemasangannya, dan tentunya harga yang didapat juga lebih terjangkau dengan bahan yang mempunyai kualitas. Hal tersebut merupakan perbedaan baja ringan taso dan metalindo truss.

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *